Buat kamu yang baru saja mencoba menjalani diet untuk menjaga berat badan, ada baiknya memilih menu-menu diet yang mendukung penurunan berat badan. Makanan sehat belum tentu membosankan asalkan kita bisa memilih resep yang sesuai selera. Nah jika kamu sedang dalam program diet, beberapa pilihan menu diet sehat berikut kami sarankan untuk dikonsumsi secara teratur : Yoghurt Selain punya kandungan gula yang rendah, kandungan yoghurt sangat kaya akan vitamin dan serat. Tanpa bikin berat badan bertambah drastis, yoghurt bisa dikonsumsi kapan saja. Ditambah lagi dengan rasanya yang enak dan bisa dikreasikan dengan makanan lainnya. Kentang Untuk sumber karbohidrat yang nggak terlalu mengandung banyak gula dan kalori, kita bisa memilih kentang sebagai pengganti. Selain enak dan bisa dibuat dengan berbagai bentuk, kentan relatif aman tidak menambah berat badan seperti sumber karbohidrat lainnya. Sebaiknya tidak mengonsumsi kentang dengan cara digoreng ya karena kons